Sabtu, 11 Mei 2013

Tugas SQL2 Pertemuan 11


Mata Kuliah : Structure Query Language II (SQL II)
Dosen : Titik Lusiani, M.Kom, OCA
Blog : blog.stikom.edu/lusiani

Jawaban Soal Drilling SQL 


13. What value is returned after executing the following statement?
SELECT INSTR('How_long_is_a_piece_of_string?','_',5,3) FROM DUAL; (Choose the best answer.)
A. 4
B. 14
C. 12
D. None of the above

PENGERTIAN INSTR : Menemukan posisi numerik dari suatu karakter nama. Secara optional, Anda dapat menyediakan suatu posisi ke-m untuk memulai pencarian, dan yang terjadi di-n dari suatu rangkaian. m dan n defaultnya 1, artinya pencarian dimulai di awal suatu pencarian dan melaporkan kejadian yang pertama.

SELECT INSTR ('How_long_is_a_piece_of_string?','_',5,3) FROM DUAL;


Mencari tanda ‘_’ pada kata ke-5 di kalimat tersebut dan menggambil 3 karakter. 5, 3 bisa diganti dengan ‘pie’.


0 komentar:

Posting Komentar